Rapat Koordinasi Penyelarasan Target Indikator Utama Pembangunan (IUP) RPJPD Tahun 2025-2045 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Grobogan

Publikasi Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 Tahap I dapat diunduh disini. || Untuk mendapatkan data-data BPS, Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Grobogan dapat dikunjungi setiap hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB. || Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui email bps3315@bps.go.id dengan subject Permintaan Data. || BPS Kabupaten Grobogan kini hadir dengan aplikasi mygrobogan. Sebuah aplikasi yang menyediakan data strategis dan sektoral Kabupaten Grobogan. Aplikasi ini diharapkan dapat lebih memudahkan pengguna data dalam mengakses dan memenuhi kebutuhan akan data. Link: mygrobogan.co.id.

Rapat Koordinasi Penyelarasan Target Indikator Utama Pembangunan (IUP) RPJPD Tahun 2025-2045

Rapat Koordinasi Penyelarasan Target Indikator Utama Pembangunan (IUP) RPJPD Tahun 2025-2045

2 Mei 2024 | Kegiatan Statistik


Eiitsss..Ada yang tertinggal nich Sobat Data..

   Pada 2 Mei 2024, BPS kabupaten Grobogan menjadi narasumber pada Rapat Koordinasi Penyelarasan Target Indikator Utama Pembangunan (IUP) RPJPD Tahun 2025-2045 yang diselenggarakan oleh Bappeda Kabupaten Grobogan dan Desk Indikator Utama Pembangunan ( IUP) Kabupaten Grobogan dalam rangka penyusunan dokumen RPJPD.
   BPS memaparkan beberapa indikator terkini Kabupaten Grobogan, diantaranya Pertumbuhan Ekonomi, Struktur Ekonomi (peran Sektor-sektor Ekonomi), Pembentukan Modal Tetap Bruto dan Distribusi Pengeluaran, Tingkat Kemiskinan, Usia Harapan Hidup, Tingkat Pengangguran Terbuka, hingga Indeks Ketimpangan Gender.
   Indikator-indikator tersebut akan digunakan sebagai dasar/rujukan penentuan baseline pembangunan pada tahun 2025 dan target pembangunan hingga Indonesia Emas tahun 2045.

*Better Data, Better Decisions, Better Lives*

Ingin tahu lebih banyak indikator dan data yang dihasilkan BPS, kunjungi : http://grobogankab.bps.go.id.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Grobogan (Statistics of Grobogan Regency)Jl. Jend. Sudirman No. 6 Purwodadi 58111 Telp/Fax : (0292) 421167 Mailbox : bps3315@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik