Pejuang data KSA - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Grobogan

Publikasi Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 Tahap I dapat diunduh disini. || Untuk mendapatkan data-data BPS, Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Grobogan dapat dikunjungi setiap hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB. || Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui email bps3315@bps.go.id dengan subject Permintaan Data. || BPS Kabupaten Grobogan kini hadir dengan aplikasi mygrobogan. Sebuah aplikasi yang menyediakan data strategis dan sektoral Kabupaten Grobogan. Aplikasi ini diharapkan dapat lebih memudahkan pengguna data dalam mengakses dan memenuhi kebutuhan akan data. Link: mygrobogan.co.id.

Pejuang data KSA

Pejuang data KSA

27 Agustus 2020 | Kegiatan Statistik


Pejuang data KSA

Pengumpulan data dan pemotretan lahan sawah untuk estimasi produksi padi berdasar survei KSA masih berlanjut di bulan Agustus 2020. Para petugas lapangan melakukan pemotretan tanaman di segmen terpilih area KSA Padi tetap semangat dengan tujuan untuk mendapatkan hasil yang terbaik.

Dengan mengabaikan teriknya matahari dan lebatnya tanaman jagung yang sudah mulai meninggi bahkan melebihi tinggi badan manusia, sehingga kalau kita tidak mengenal medan kita tidak bisa keluar dari hutan jagung dan akan tersesat.

Kegiatan survei KSA Padi akan terus dilaksanakan dan pejuang data KSA siap…

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Grobogan (Statistics of Grobogan Regency)Jl. Jend. Sudirman No. 6 Purwodadi 58111 Telp/Fax : (0292) 421167 Mailbox : bps3315@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik